Sabtu, 03 Juli 2010

Shikamaru, ninja terpintar di negara api. . .


Shikamaru Nara (奈良シカマル) adalah salah satu tokoh protagonis dalam serial manga dan anime Naruto. "Shika" berarti rusa dan "maru" bisa berarti "lingkaran" atau "berkembang dengan baik" tetapi biasa digunakan sebagai nama anak lelaki. Nara juga adalah salah satu nama prefektur dan kota di Jepang yang memiliki taman dengan banyak rusa. dalam sejarah ninja negara api, belum ada ninja yang mampu menyamai kepintaran shikamaru. sehingga dia merupakan ninja yang memiliki IQ tertinggi di negara api. walaupun dia memiliki sikap yang malas-malasan, tidak peduli, dan selalu mengatakan kata "menyusahkan saja atau merepotkan".

Latar belakang

Shikamaru adalah seorang anak dari klan Nara yang seangkatan dengan Naruto. Dia sangat pemalas dan baik hati. Dia bersama Naruto, Kiba, dan Chouji sering ditegur oleh guru Iruka Umino. Sesungguhnya Shikamaru adalah anak yang pintar. Tingkat kecerdasannya (IQ) mampu mencapai 200. Kekurangannya adalah gemar tidur siang sambil memandangi awan daripada berlatih ninjutsu. Chouji bahkan berkata bahwa Shikamaru bisa saja melebihi Sasuke.

Setelah lulus dari akademi, dia satu kelompok bersama Chouji dan Ino dibawah bimbingan Asuma. Dia menyebut dirinya sendiri sebagai "penakut nomor satu" dan "paling jago melarikan diri," padahal dia hanya tidak ingin menggunakan kekuatannya dan malas berurusan dengan orang, apalagi mempertaruhkan nyawa. Shikamaru tidak mempunyai cita-cita yang tinggi, dia hanya ingin menjadi ninja biasa. Ia berharap agar menikah dengan perempuan yang tidak cantik tetapi juga tidak jelek, lalu punya dua orang anak. Ia juga berharap agar anak pertamanya berjenis kelamin perempuan, sedangkan anak keduanya laki-laki. Dan ia berencana setelah anak pertamanya menikah, dia akan pensiun dari dunia ninja untuk terjun ke bidang pertanian.

Di Ujian Chuunin, dia bertemu dengan Temari, yang sangat tidak serasi dengan dirinya. Walaupun begitu, sepertinya terjalin hubungan aneh diantara keduanya. Walaupun sekarang dia juga dekat dengan Ino, rekan satu timnya. Sebagai pemimpin tim, dia sangatlah cocok karena dapat berpikir cepat dan logis. Kelebihannya satu ini seringkali menyelamatkan dirinya dan teman-temannya dari kematian. Dia juga sangat menggemari shogi, dan acap kali menang bermain melawan asuma. Dia adalah satu-satunya shinobi yang naik menjadi chuunin di ujian kali ini.


Karakteristik

Shikamaru berambut lurus dan diikat keatas, seperti samurai. Rambutnya hitam dan bagian dahinya dibiarkan terbuka.memakai anting dikedua telinganya. Pelindung kepala yang dipasang di lengan bagian kirinya. Wajahnya sangat mencirikan dirinya, pemalas dan cuek. Setelah ujian chuunin, dia mengenakan jaket pelindung dari desa sebagai pengganti jaketnya yang lama. Dia mengenakan celana 3/4 berwarna hijau. Setelah naruto II, dia mengenakan baju lengan panjang dan celana panjang berwarna hitam. Dia tidak begitu tinggi, hampir seperti naruto.


Kemampuan

Shikamaru memiliki kelebihan di bidang strategi dan taktik. Hal ini tak lain karena dia memiliki IQ diatas 200 (genius). Kecerdasannya hanya bisa dilampaui oleh Kakashi. Bahkan Kakashi pun dibuat heran dengan kecepatannya dalam menyusun strategi. Kegeniusannya Shikamaru dibuktikan ketika dia berhasil menjebak Temari, Tayuya, bahkan anggota Akatsuki yang terkenal hebat dan sadis,Hidan dan Kakuzu. Meski kekuatan /chakra yang dimilikinya tidak sekuat teman-temannya, namun dengan kecerdasannya dia bisa membalikkan keadaan genting seperti apapun menjadi kemenangan gemilang. Ini juga didukung kemampuan klannya yaitu mengendalikan bayangan. Dengan kemampuannya ini dia bisa menjebak musuh masuk ke perangkapnya dengan kecerdasannya. Hanya saja dia kurang berlatih, lebih tepatnya malas, sehingga kemampuannya sebagai shinobi tidak sehebat naruto atau neji, hanya saja, ia selalu melatih kemampuan menyusun strateginya melalui Shogi, atau catur Jepang bersama Asuma yang mengaku selalu kalah, walaupun saat ini Shikamaru bermain dengan Shikaku, ayahnya.


Pembalasan Shikamaru

Setelah konfrontasi akatsuki, Shikamaru, Choji, dan Ino akan membalaskan kematiaan asuma. Tsunade melarangnya dengan alasan team shikamaru tidak memiliki pemimpin. Namun kemudian Kakashi muncul dan menawarkan diri sebagai pemimpin Team 10. Mereka berempat lalu berangkat untuk mengejar Kakuzu dan Hidan. Kakuzu dan Hidan berhasil ditemukan dengan bantuan Ninpou Shintensin no Jutsu milik Ino. Pertarungan antara mereka pun tidak terelakkan. Di tengah pertarungan Shikamaru menyadari bahwa kedua lawan mereka memiliki kemampuan unik. Kakuzu memiliki 5 Jantung yang membuatnya mampu bertahan hidup sampai 106 tahun. Team Shikamaru yang sempat kewalahan menghadapi lawan lawan yang tidak bisa mati tiba - tiba mendapat bantuan dari Yamato, Sai dan Naruto yang baru saja menyelesaikan jurus barunya. Akhirnya Kakuzu dan Hidan bisa ditaklukkan. Shikamaru memotong kepala Hidan dengan jurus pengikat bayangannya dan menguburnya hidup - hidup. Sedangkan Kakuzu berhasil ditaklukkan oleh Team Kakashi. Naruto mencederainya dengan Futon Rasen Shuriken (Elemen Angin : Rasen Shuriken) dan Kakashi mengakhirinya dengan Raikiri.

Kamis, 03 Juni 2010

Hatake Sakumo, The White Fang...



Profile Sakumo
Hatake Sakumo (はたけサクモ) atau sering disebut Konoha no Shiroi Kiba (木ノ葉の白い牙) yang berarti ’Taring Putih Konoha, adalah seorang ninja jounin jenius yang menjadi pahlawan karena telah berkorban untuk melindungi desanya. Ia adalah ayah dari Hatake Kakashi.Sakumo adalah ninja yang sangat hebat yang dikatakan bahwa lebih hebat dari Sannin. Istrinya meninggal saat Kakashi masih kecil. Penduduk desa sangat menghormatinya, karena Sakumo telah berkorban demi Konoha. Akan tetapi hal tersebut tidak berlangsung lama. Suatu kali, Sakumo ditunjuk menjadi ketua tim dalam misi rahasia menyusup ke daerah musuh. Tetapi, dalam misi itu, Sakumo terjepit di anatara 2 pilihan, keberhasilan tim atau keselamatan rekan timnya. Munurut hukum desa, mentelantarkan misi adalah hal tabu. Meski mengetahui itu, Sakumo lebih memilih untuk menyelamatkan rekan timnya itu. Kegagalan Sakumo dalam misinya itu mendatangkan kerugian besar pada pihak desa. Akibatnya, Sakumo dihina dan dipojokkan oleh penduduk desa, termasuk oleh rekan timnya yang pernah ia selamatkan. Keresahannya itu membuatnya depresi hingga akhirnya Sakumo memilih untuk bunuh diri. Hal itu membuat Kakashi, anaknya yang selalu mengidolakan Sakumo sebagai ayahnya, tidak pernah bangga terhadap ayahnya dan Kakashi berjanji untuk selalu mematuhi setiap hukum dan aturan ninja.

Senjata Andalan
Hatake Sakumo memiliki sebuah pisau chakra bersinar putih sebagai senjatanya. Rambutnya berwarna perak dengan sebuah kunciran di belakang kepalnya. Senjata tersebut jika di gunakan, akan menimbulkan efek cahaya putih. senjata tsb lalu diserahkan kepada anaknya, kakashi sepeninggal sakumo.

Penampilan
Penampilannya agak mirip dengan Kakashi saat Kakashi dewasa. Karena itulah, orang-orang sering salah mengira Kakashi adalah Sakumo.Pertama kali Hatake Sakumo muncul adalah saat menceritakan masa lalu Kakashi (vol. 27, chapter 241), tetapi wajahnya tidak ditunjukkan saat itu. Wajahnya baru ditunjukkan pada chapter 425. Saat itu, Kakashi telah mati dan bertemu ayahnya. Sakumo sangat senang bisa bertemu dengan anaknya dan ia sangat bersyukur Kakashi sudah memaafkan ayahnya (Chapter 449). Kakashi pun akhirnya bisa merasa bangga terhadap ayahnya itu. Ternyata Kakashi harus pergi karena belum waktunya Kakashi mati, Sakumo berkata padanya, "Sekarang aku bisa pergi. akhirnya aku bisa bertemu dengan ibumu lagi." Hal ini menunjukkan, bahwa Sakumo terus menunggu saat di mana ia bisa bertemu dan berbincang dengan Kakashi sebagai tugas terakhirnya.


Kakashi, ninja peniru



Latar belakang

Kakashi merupakan salah seorang dari Jonin dari perkampung ninja Konoha di Negara Api. Kakashi juga merupakan pemimpin terkini dalam Pasukan 7 yang pada awalnya terdiri daripada Uzumaki Naruto, Haruno Sakura dan juga Uchiha Sasuke. Dia juga turut dikenali di persada dunia ninja dengan gelaran "Ninja Peniru Kakashi" ataupun "Sharingan Kakashi" kerana kebolehan yang diperolehnya melalui mata Sharingan pada mata kirinya. Mata ini telah membantunya meniru sekurang-kurangnya 1000 jurus ninja sewaktu pertempuran. Namun demikian, mata Sharingannya bukanlah miliknya tetapi mendiang kawan karib dan rakan seperjuangannya Uchiha Obito.

Seperti ayahnya yang kemahiran bertempur boleh disamakan dengan Tiga Lagenda, Kakashi dianggap sebagai ninja genius yang berjaya menamatkan pengajian di Akademi Ninja pada usia 5 tahun dan menjadi Chunin ketika berusia 6 tahun. Beberapa tahun selepas pencapaian ini, nama ayah Kakashi tercalar kerana Sakumo memilih untuk menyelamatkan rakan-rakannya daripada menamatkan misi yang telah diamanahkan. Oleh sebab berasa amat malu, Sakumo membunuh diri dengan Kakashi sebagai saksi. Sebagai akibatnya, Kakashi sangat mematuhi peraturan terutamanya peraturan shinobi 'kejayaan misi perlu diutamakan dan diletak sebelum kebajikan dan keselamatan rakan seperjuangan'. Kakashi menjadi seorang yang angkuh, muram dan rigid.

Keupayaan

Sebagaimana yang dinyatakan oleh Sakura, Kakashi ialah shinobi termahir dalam teknik ninja di Konoha dan juga merupakan Jonin terkuat di kampungnya (merujuk kepada buku data manga). Kakashi lebih tertumpu kepada ninjutsu. Biasanya, dia akan meniru jurus pihak lawan dan menggunakannya semula terhadap mereka. Kakashi juga mahir mengendalikan genjutsu seperti yang diperlihatkan dalam ujian loceng dengan Pasukan 7. Naruto juga pernah mengakui bahawa taijutsu Kakashi jauh lebih hebat daripada Rock Lee

Mata Sharingannya membolehkan Kakashi meniru jurus dan teknik pihak lawan di samping mengagak tindak-tanduk pihak lawan dengan sempurna. Oleh sebab mata Sharingan ini pada asalnya bukan kepunyaannya, ia sentiasa aktif. Bagi seorang Uchiha, hal ini tidak mendatangkan kemudaratan tetapi Kakashi yang bukan berdarah Uchiha terpaksa menggunakan lebih banyak chakra semasa menggunakan Sharingan. Untuk mengatasi masalah ini, Kakashi menutup mata kirinya dengan pelindung dahi dan menggunakan Sharingan dalam pertarungan yang benar-benar berisiko tinggi. Tahap penggunaan Sharingan Kakashi adalah sebaik Uchiha Itachi tetapi impak negatif Sharingan terhadap tubuh Kakashi menyebabkan Kakashi lebih lemah secara relatif.

Dalam Bahagian Kedua, Kakashi berjaya membangunkan Mangekyou Sharingan yang fungsinya agak berlainan dengan Sharingan Itachi. Kakashi berupaya memanipulasikan masa serta ruang dan jika difokuskan boleh digunakan sebagai teknik jarak jauh. Dengan versi Sharingan yang lebih hebat ini, Kakashi berjaya memindahkan tangan kanan Deidara ke dimensi lain. Kemudian, apabila klon Deidara cuba meletupkan dirinya untuk membunuh orang di sekitarnya, sekali lagi Kakashi menggunakan Mangekyou Sharingan untuk memindahkan klon tersebut ke dimensi lain. Mangekyou Sharingan amat meletihkan Kakashi dan menyebabkannya terbaring di hospital selama beberapa minggu setelah menggunakannya selama tiga kali.

sampai sini dulu cerita ane...
ntar di sambung lagi...

Byakugan, mata yang mengagumkan...



Klan Hyuuga adalah salah satu klan terbesar dan tertua di Konoha setelah klan senju. Yang menjadi cirri khas dari klan ini adalah “Byakugan” atau “Mata Putih”. Ketika Byakugan aktif, penggunanya akan mendapatkan extra sensor untuk penglihatan seperti teleskop, dan menajamkan penglihatan, dan dapat melihat 360 derajat.
Dan hal itu membuat pemakainya bisa melihat sirkulasi chakra lawannya. Penglihatan seperti ini juga dapat melihat sekitarnya sebesar 360o dengan sedikit blind spot dibawah tengkuk leher. pemakai yang sudah menguasai Byakugan tingkat tinggi bisa melihat sekitarnya sejauh 1 – 2 Km.
Klan Hyuuga mengkombinasi Byakugan dengan teknik Taijutsu tingkat tinggi yang bernama Juuken. Dengan memfokuskan chakra di ujung jari, User bisa menekan titik – titik vital aliran Chakra dan membuat lawan mengalami kelumpuhan seperti kehilangan chakra, atau membuat lawan tidak bisa menggunakan chakranya.
Akibat kelebihan ini, Klan Hyuuga melindunginya dengan cara membuat 2 keluarga besar dalam 1 Klan, yaitu Keluarga Shouke (Gol. Atas) dan Kelurga Bunke (Gol. Bawah). Keluaga Bunke berfungsi untuk melindungi keluarga Shouke, dan mereka diberikan segel kutukan (Juin Jutsu), yang gunanya untuk melindungi rahasia dari Byakugan.
Apabila keluarga Bunke memberontak atau mati di pertempuran, tubuh dan pikiran mereka akan musnah, sehingga rahasia akan lenyap. Keluarga Shouke mempunyai hak untuk membunuh keluarga Bunke apabila keluarga Bunke memberikan tanda – tanda untuk memberontak.

MACAM-MACAM MATA BYAKUGAN
  • Mata Normal Klan Hyuuga berbeda dengan mata normal manusia. Iris dan pupilnya hampir tidak dapat dilihat karena putihnya warna mata itu. Pupilnya juga lebih besar dari pupil mata manusia. Skleranya lebih kecil dari pupil tersebut.
  • Sewaktu aktif, iris yang tersembunyi mulai tampak. Pupilnya juga mulai tampak.
kesimpulan :
mata ini merupakan jenis mata yang mengandalkan penglihatan, tidak seperti sharingan (kekuatan ilusi) dan rinnegan. memiliki banyak kelebihan, yaitu :
1. dapat memeriksa keadaan sekitar secara menyeluruh.
2. dengan cepat tahu keberadaan musuh.
3. tidak terlalu menguras cakra.
4. menjadikan pemakainya seperti dilindungi oleh banyak mata.
5. dll.

trimss...

Rahasia Dibalik Kekuatan Rinnengan...



Masih belum diketahui apa sebenarnya kekuatan terbesar dari mata tsb. rinnegan yang hanya dimiliki oleh pain mempunyai kekuatan yang luar biasa.
berikut ulasannya...

dialah orang yang berhasil menghancurkan amagakure sendirian, ini membuktikan bahwa kekuatan dari rinnegan benar- benar kuat. dia bisa menguasai 6 elemen sekaligus. padahal elemen yang umum digunakan ninja hanya 5.
1. air = suiton
2. api = katon
3. listrik = raiton
4. tanah = daiton
5. angin = fuuton

kekuatan rinnegan yang diketahui adalah :
1. kemampuan untuk melihat dari mata lain.
2. mata ninjutsu, berarti dia dapat menciptakan ninjutsu-ninjutsu ultimate dalam waktu singkat.
3. kekuatan 6 tubuh.
- tubuh 1, ninjutsu bodies (mirip yahiko)
disebut pemakai ninjutsu karena dapat membuat hujan dan menghentikannya dengan menggunakan hand seal (ninjutsu type).
- tubuh 2, genjutsu bodies (bermuka tua)
dapat menangkis serangan genjutsu yang dikeluarkan jiraiya.
- tubuh 3, taijutsu bodies (bertubuh kurus)
dilihat dari cara bertarungnya, dia dapat melaukan serangan hand-to-hand dengan baik. pukulan kuat jiraiya saja bisa ditahannya dengan mudah.
-tubuh 4, summoning bodies (mati karena jiraiya)
mengeluarkan/mensummoning binatang-binatang untuk mengalahkan lawannya.
- tubuh 5, medical bodies (bermuka seram)
merupakan ninja medical yang hebat. buktinya dia dapat membangkitkan kembali 3 tubuh pain yang mati akibat jiraiya.
- tubuh 6, defensive bodies (bertubuh gemuk)
sudah terlihat ketika jiraiya mengeluarkan serangan seperti katon style, dan ultimate rasengan. semuanya ditangkis olehnya (sebernarnya cakra serangan tsb diserap kedalam tubuhnya).

tapi, dibalik semua kehebatan tsb, kekuatan ini memiliki kelemahan yang fatal, khususnya pada teknik 6 tubuh. dan mata rinnegan ini adalah jenis mata dewa yang diwariskan dibumi dan merupakan jenis doujetsu terkuat. beda dengan sharingan yang merupakan mata setan/tengu.

jadi secara logika, bila rinnegan (mata dewa) VS sharingan (mata setan), jelas pemenangnya adalah rinnegan, karena yang baik yang selalu menang...

sekian posting dari saya,,,
semoga bermanfaat.
trims...

Rabu, 02 Juni 2010

Tahapan Sharingan














Tahapan :
1. Sharingan biasa, merupakan sharingan paling bawah.
2. Sharingan tahap 1, sharingan pertama dengan ciri-ciri memiliki 1 kelopak.
3. Sharingan tahap 2, sharingan kedua diatas yang pertama.
4. Sharingan tahap 3, sharingan yang memiliki 3 kelopak.
5. Mangekyo Sharingan (sasuke), M.Sharingan yang digunakan oleh sasuke. mampu mengeluarkan jurus amaterasu(api hitam).
6. M.Sharingan (itachi), M.S yang digunakan oleh itachi. kemampuannya hampir sama dengan yang digunakan oleh sasuke.
7. M.Sharingan (kakashi), M.S yang digunakan kakashi. memiliki kemampuan yang unik tapi mematikan. M.S ini menciptakan energi seperti ilusi yang mengakibatkan lawan tidak bisa bergerak dan dapat menghancurkan lawan. efek dari kekuatan ini, cakra kakashi terkuras habis ketika menggunakan jurus ini.
8. M.Sharingan (adik madara), M.S yang memiliki kekuatan yang hebat.
9. M.Sharingan (madara), M.S yang digunakan madara. hampir sama dengan M.S adiknya.
10. Fuumetsu M.Sharingan (madara), M.S tingkat akhir yang diperoleh madara ketika mengambil M.S adiknya. dengan menggunakan M.S ini, dia menjadi pemakai sharingan yang abadi(tidak mengalami efek yang ditimbulkan karena berlebihan dalam memakai sharingan) dan menjadi pemakai sharingan terkuat.



Naruto VS Kyubi




Bukan sembarang ngomong, tp memang fakta. di episode terakhir yang saya baca. naruto akan mencoba menguasai/mengontrol kyubi seperti apa yang dilakukan oleh kiler-bee. Pertama, naruto akan berambisi untuk menjadi host dari kyubi seperti kiler-bee yang menjadi host dari hacibi. Setelah mendapatkan kunci penyegelan dari bos katak, naruto segera menemui kileer-bee untuk mengajarinya cara mengontrol kyubi. mula-mula, kiler-bee tidak mau mengajari naruto karena alasan sibuk, tetapi kiler-bee sadar, bahwa naruto dan dirinya adalah sama, yaitu merupakan host dari monster, untuk dapat bertarung dan melawan kyubi, naruto harus mengalahkan dirinya sendiri, yaitu sisi jahatnya. Naruto sadar bahwa dia tidak akan mampu melawan sisi jahatnya karena memiliki kekuatan yang serupa. hingga naruto mendapatkan arti dari semua itu, bahwa dia dan sisi hitamnya adalah satu, tidak ada sisi hitam, tidak ada sisi putih. maka pada saat itu juga, dia berhasil menguasai dirinya sendiri. Kedua, kiler-bee akan membawa naruto ke balik air terjun. disana ada sebuah patung kepala monster dengan mulut terbuka. maksudnya, seorang host dapat bertemu dengan monsternya dengan cara memasukan kepalanya ke mulut patung tsb. patung tsb akan memeriksa, jika host yang mencoba masuk masih memiliki sisi hitamnya, maka patung tsb akan menghancurkan kepala host tsb. tetapi jika patung tsb tidak menemukan sisi hitam dari host yang mencoba, maka ia akan bisa bertemu dengan monsternya. itulah tujuan dari latihan naruto mengalahkan sisi jahatnya. kemudian naruto akan memasuki ruangan bersama kiler-bee untuk mengalahkan kyubi. pada saat bertemu dengan kyubi, naruto langsung membuka segel yang ada di perutnya (segel 4 elemen) dengan kunci yang diberikan bos katak. maka dengan cepat kyubi langsung menyambar pintu segel tsb dan menyerang naruto, untung saja disana ada hacibi yang menahan kyubi. selanjutnya, pertarungan antara naruto dengan kyubi dimulai. perlu saudara ketahui, neruto bertarung bukan secara fisik, tetapi menggunakan cakra. jika cakra naruto dapat menguasai kyubi, maka narito berhasil mengontrol kyubi, tapi jika sebaliknya, kyubi akan bebas dan naruto akan mati. berhasilkah naruto mengontrol kyubi......
nantikan episode selanjutnya